Additional Rules

  1. Segala Tindakan yang dianggap berlebihan dan menimbulkan ketidaknyamanan terhadap player lain dan bisa merusak komunitas server akan ditindak tegas oleh server berupa ban permanent atau pembubaran kelompok jika suatu kelompok yang melakukannya.

  2. Dilarang menggunakan kata-kata yang mengandung unsur diskirimansi.

  3. Gang identity , jika melakukan RP yang berunsur dengan Combat RP dengan kelompok lain , dianjurkan untuk memakai atribut yang menunjukan identitas kelompok mu agar RP bisa berlanjut dan tidak ada kesalah pahaman dalam ber RP.

  4. Looting tidak boleh berlebihan (Cukup barang illegal dan alat komunikasi atau alat yang berhubungan dengan RP).

  5. Evakuasi dalam RP Perang besar antar kelompok , hanya di perbolehkan One Way Trip , apabila kalian sudah evakuasi dan meninggalan barikade kepolisian maka dilarang memasuki Kembali area peperangan.

  6. Killing Player dan Hostage Taking, membunuh seseorang berarti RP sudah selesai .Sangat tidak diperbolehkan untuk melakukan Force Kill atau memaksa membunuh (Permanent Kill) seseorang , dalam kondisi apapun itu.

  7. Kamu diperkenankan untuk melakukan Refuse RP Ketika kamu merasa tidak nyaman untuk mengikuti RP yang dilemparkan kepada kamu dengan tetap memperhatikan peraturan server yang berlaku.

  8. Punishment yang diberikan disesuaikan dengan pelanggaran yang dillakukan , pelanggaran ringan dan berat akan dikenakan sanksi mulai dari berupa warning , temporarily ban , sampai permanent ban.

  9. Dirimu bebas dalam berkreasi membuat suatu RP apapun , seperti kehilangan anggota badan . Dokter bisa membantu untuk melakukan operasi menyambungkan tangan Kembali , dll ( Sekali lagi ini hanya RP bukan dunia nyata ).

  10. Dilarang keras melakukan RP lintas server atau meta keluarga . Jika melakukan maka hukumannya PERMANENT BAN.

  11. Dilarang membuat karakter menggunakan nama orang terkenal atau public figure dan juga dilarang menggunakan nama belakang yang sama (Meta Keluarga) untuk kepentingan pribadi suatu individu atau kelompok ( Instant RP ).

  12. Dilarang keras melakukan Import Pemain jika ketahuan ada warga baru yang tiba-tiba langsung mengikuti aksi atau kegiatan illegal tanpa adanya pembentukan RP yang jelas maka akan dikenakan sanksi PERMANENT BAN dan WARNING untuk kelompok tersebut.

  13. Menggunakan /me dengan bijak. /me hanya digunakan untuk membantu gerakan yang tidak ada pada emote menu.

    • Contoh yang benar : /me kaca bagian kanan , /me mengambil body part di lemari , /me memasang velg ΒΌ , dst.

    • Contoh yang salah : /me sebentar mau ke toilet , /me berfikir ingin membunuh jika penawaran di tolak .

    *Segala /me yang mempengaruh lawan RP mu atau orang sekitar

  14. Gang Drive-by

    • Gang Driveby hanya bisa 40 detik . Jika ditembak sudah down , 2 gang pihak yang menembak dan ditembak harus pergi dari lokasi penembakan , dan adanya cooldown RP dan harus menunggu orang yang ditembak melakukan inisiasi RP.

    • Gang driveby hanya bisa 40 detik , Jika ditembak tidak ada yang down , tetap harus pergi dari lokasi penembakan dan tetap adanya cooldown selama 5 menit lalu boleh mencari lawan gang yang ingin di kejar.

    • Dalam Gang driveby , diusahakan tidak menghabiskan semua member gang lawan yang ada di tempat.

    • Jika salah 1 anggota gang tidak mempunyai senjata api , tidak diperbolehkan untuk melawan dengan memukul/menusuk gang lawan.

    • Gang yang sedang terkena driveby diharuskan untuk lari dari tempat penembakan walaupun mempunyai senjata api dan boleh melawan balik sambal menjauh dari lokasi penembakan.

    *Rules diatas tidak berlaku jika setiap kedua gang mempunyai anggota sama-sama 10 anggota di lokasi tersebut.


Account Sharing

  • Player tidak diperbolehkan untuk memberikan akses akun kepada orang lain yang bukan pemiliknya.

  • Player tidak diperbolehkan melakukan jual beli akses/asset ic akun kepada orang lain secara OOC

Last updated